Kegiatan di pagi hari dimulai dengan berbaris di depan kelas demi membentuk semangat siswa agar tidak merasa lelah di dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar selama satu hari penuh.
Ada lagi kegiatan berkelompok, nah kali ini seluruh siswa bermain keseimbangan dimana seluruh siswa bekerjasama dalam kelompoknya agar dapat menjaga keseimbangan diri mereka masing-masing dalam timnya.
Di siang harinya, saat siswa yang laik-laki sholat Jum'at berjama'ah di masjid, siswa yang perempuan berkumpul untuk melaksanakan sholat zuhur berjama'ah di dalam kelas yang telah disiapkan oleh guru.
Komentar
Posting Komentar